Posted: 05/10/2012 18:40

Dalam foto tersebut, penyanyi yang akrab disapa Sunye ini memakai Hanbok--pakaian tradisional Korea. Senyum manisnya dibarengi gaya si cowok yang mengacungkan jari telunjuknya.
Bagi Anda pria yang mengidolakan Sunye, jangan putus asa. Sebab, foto tersebut hanyalah sebagian kenangannya sewaktu kecil.
"Ini adalah kenanganku. Sebuah foto dengan adikku. Aku ingin memakai Hanbok lagi!," tulis Sunye pada akun Twitter miliknya @WGsun.
Postingan foto tersebut pun menuai komentar follower sang idola. "Sunye tampak begitu lucu. Adik laki-lakinya jauh lebih tinggi daripada dia. Saya berharap saya memiliki seorang putri cantik seperti Sunye," tulis seorang follower.(ASW)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan beri komentar yang membangun sopan dan baik, serta perhatikan Etika Berkunjung Disini terimakasih :)